Hot Star
  • Gambar Makanan Hot Star 1
  • Gambar Makanan Hot Star 2
  • Gambar Makanan Hot Star 3
  • Lihat Semua

Unclaimed

Hot Star

3.5

24 Ulasan

Ulas

   |   

Rp 60.000 / Orang

Lotte Shopping Avenue, Karet

Klaim bisnis ini secara gratis!

Dapatkan akses ke pembaruan bisnis dan lebih banyak layanan.

Klaim bisnis ini
Edit info bisnis

Review Hot Star

3.5

24 Ulasan

Tulis ulasan
  • (3)

  • (10)

  • (8)

  • (2)

  • (1)

  • dani r

    2.0

    Tertarik dengan slogannya yang menyatakan diri sebagai ayam goreng Taiwan nomor 1 dan ayam goreng terbesar saya dan wifey jadi Tertarik mencoba.Kami membeli 2 ayam dengan rasa yang berbeda original dan bbq dengan level pedas spicy, dan minumnya passion fruit green tea dan kumquat green tea. Kami harus menunggu beberapa menit karena ayam gorengnya fresh langsung digoreng begitu ada pesanan. Ayamnya ketika datang membuat saya kaget karena ukurannya besar sekali Ayamnya seperti setengah ekor ayam yang diratakan karena masih ada tulangnya menempel.Untuk rasa saos original enak tapi saos bbq buat kami terlalu manis. Tapi tulang2 yang ada sedikit menyulitkan kami.Minumannya keduanya enak dan menyegarkan. Overall menurut saya rasa Ayamnya ok tapi tidak spesial, saya masih lebih suka merk lain yang sudah lebih dulu ada di jakarta.

  • Iman A

    3.0

    Mungkin salah satu dr kalian para pecinta hidangan ayam? Nah buat yg suka snack sejenis shilin kalian mesti bgt coba hot star. Menu nya ada banyak. Dan varian rasa ada mulai dr blackpepper smp bbq. Bbq + tambah level pedas itu udah enak bgt. Ayam nya cukup mengenyangkan. Tapi hati hati karena masih ada tulangnya. Tp suka bgt sm makanan ini!

  • TC Selin Eroğlu

    4.0

    Enak ayam crispynya beda sama sinhlin klo hot star dibumbuin dan ayamnya gak digunting2...Paling suka yg rasa bbq nya.. Utk hrg lbh mhl dri sinhlin;)

  • Ayu_and_Steve

    5.0

    Baru pertama kali nyoba di Lotte ini... Nyoba yg rasa Blackpepper dgn tingkat kepedasan yg sedang (tp itu aja dah kepedasan), MAKNYUSSSS...Tp sayangnya ternyata dada ayamnya ga 100% boneless 😣😣😣 alias tetep nemu tulang dan lumayan jg ukurannya... Pdhl saya kira mirip Shihlin (bedanya Hot Star ini ayamnya dibiarin utuh), yg dada ayamnya 100% boneless...Tp saya tetap akan balik lg... Dan next time, saya mau coba yg BBQ & Seaweed...

  • haesecneret

    4.0

    Pesen yang combo meal, isinya original xtra large crispy chicken, grilled cheese french fries & peach green tea. Crispy chicken nya enak lah, no comment about it, asin & pedasnya pas. French friesnya rasanya manis, padahal pesan yabg rasa cheese, udh gitu cepet banget lembeknya. Peach green tea nya biasa aja.

  • melvienw

    4.0

    Today i do not want to have a heavy dinner, hence i'd like to eat snacks at hot star lotte.I try to eat bbq french fries and mushroom crispy, both of them cost around Rp 40k.. the taste of french fries is perfectly great since the french fries still hot from kitchen and the barbeque taste combine with chilly sauce was perfect! The mushroom crispy taste too salty for me but still okay..For the beverages i order mango frizzy and lychee green tea. Mango frizzy taste so so as the combination mango sirup with soda. But for lychee green tea was great and the sweetness was match with lychee taste and recommended to drink.. for the beverages also cost Rp 40k for both..Nice snack to eat! Happy tummy..

  • Blackpackers

    3.0

    Ini dia crispy chicken saingan merek S di Jakarta. Keunikan Hot Star adalah pada variasi Large Chicken yang artinya ayam utuh, tidak digunting. Selain Large Chicken mereka juga menyediakan Big Bites yang sudah digunting2. Aku sih sarankan kalau untuk take away, jangan pesan Large Chicken, karena aku bayangkan ayam yang masih ada tulangnya ini akan agak sulit untuk dimakan. Tapi kalau makan di tempat, boleh saja pesan large chicken karena akan dikasih sendok garpu.Untuk rasa, Hot Star menyediakan beberapa pilihan. Aku kebetulan memilih BBQ yang menurut aku membuat ayamnya menjadi agak terlalu manis dan kurang sesuai dengan selera aku. Aku lebih suka gurih. Jadi mungkin harusnya pesan yang original. Untuk jasmine green tea-nya sih enak :)

  • s4ri

    4.0

    Salah satu toko snack yang lagi menjamur. Menyediakan ayam dengan ukuran xl. Tapi disini untuk yang gede no cutting service jadi ya makannya segede itu potong2 sendiri atau langsung gigit. Untuk rasa lebih enak ini dibanding toko sebelah yang warnanya merah,imo. Hehehe

  • janeandoko

    3.0

    Large fried chicken at hot star really large and the differences between this and its competitor is they don't cut the chicken and still have some bone left in hot star... I love the plum taste in hot star... For the other tastes like bbq and seaweed, I prefer hot star neighbor. Lol 😁

  • ViraX1

    2.0

    Lokasinya di Food Avenue Lotte Shopping Avenue yang cukup luas, bersih, dan nyaman. Pelayanan self service & made to order. Presentasi layaknya ayam fillet yang digoreng tepung aja. Ayamnya terasa seasoningnya pada sisi luar aja. Tepungnya kurang crispy walaupun dimakan dalam keadaan masih panas. Seasomingnya sendiri hanya ada rasa asin & pedas dari cabe bubuk. Dibanderol seharga Rp 40.000, I think its much way overprice.

Lokasi Hot Star

Hot Star terletak di Ciputra World, Lotte Shopping Avenue, Lantai 4, Food Avenue, Jl. Prof Dr Satrio, Karet, Jakarta.Ini adalah restoran Restaurant di dekat Lotte Shopping Avenue, Karet. Hidangan lain juga sangat cocok untuk makan siang atau makan malam.Ramai food blogger juga kunjungi restoran ini untuk buat mukbang.

Lihat Semua

Apakah ini restoran Anda daftar?

Klaim bisnis Anda untuk update infonya dan dapatkan lebih banyak layanan.

Tambahkan foto

Klaim bisnis ini

Masakan populer di dekat saya

Tempat Makan Populer

Apakah ini restoran Anda daftar?

Klaim bisnis Anda untuk update infonya dan dapatkan lebih banyak layanan.

Tambahkan foto

Klaim bisnis ini